TUJUAN DILAKUKAN PENELITIAN
Penelitian sosial bertujuan untuk:
1.Mengembangkan dan mengevaluasi teori hubungan
sosial, kebiasaan dan konsep, serta metodologi yang digunakan untuk menguji
kebiasaan, konsep dan teori tersebut;
2.Meningkatkan kualitas dari
kehidupan sosial; dan
3.Mengembangkan ukuran kualitas
hidup, seperti indikator-indikator sosial.
Secara umum, penelitian bertujuan untuk menyelesaikan permasalahan
(problem-solving), baik itu permasalahan bisnis atau umum, seperti kehidupan (sosial & ekonomi), serta untuk mengembangkan ilmu pengetahuan.
Berkaitan dengan tujuan ini, terdapat 2 jenis penelitian, yaitu penelitian terapan (applied
research) dan
penelitian murni atau teori (pure/theoretical research).
Komentar
Posting Komentar